Jumat, 14 September 2018

Berwisata Ke Hutan Pinus Candipuro

Dalam rangka pelaksanaan program-program KIM Tributari, KIM Tributari Sumbersuko selalu mengadakan arisan tiap bulan.

Arisan ini merupakan wadah untuk seluruh anggota Tributari berkumpul, bercengkrama, berdiskusi dan berwisata. 13 September 2018, pukul 13.00 WIB kami berkumpul dan berangkat bersama menuju Hutan Pinus Candipuro.

Ada beberapa hal yang menjadi topik utama, yaitu perkembangan KIM. KIM Tributari selama ini berdiri dengan swadaya anggotanya, namun untuk kedepannya KIM Tributari bertekad untuk  menjadi lebih maju dan bermanfaat utamanya untuk warga di Kecamatan Sumbersuko. Berusaha untuk mengenalkan budaya-budaya dan menghidupkan budaya yang sudah mati. Memang semua itu butuh waktu dan butuh proses, namun jika tekat bulat akan ada hasilnya meskipun memakan waktu
Share:

0 komentar:

Posting Komentar

SELAMAT DATANG DI WEBBLOG KELOMPOK INFORMASI MASYARAKAT. WEBBLOG INI MERUPAKAN MEDIA INFORMASI DAN KOMUNIKASI BAGI ANDA UNTUK MENGENAL LEBIH DEKAT KABUPATEN LUMAJANG DARI BERBAGAI ASPEK DIANTARANYA PELAYANAN MASYARAKAT, POTENSI WILAYAH, SARANA-PRASARANA, DAN BEBERAPA INFORMASI LAINNYA YANG BISA ANDA SERAP.. SELAMAT MEMBACA...!!

MOTTO KIM

BERAKSI (BERSAMA, ASPIRATIF, KOMUNIKATIF, SOLUTIF DAN INSPIRATIF)

STOP HOAX

STOP HOAX

LAYANAN E-KTP

LAYANAN E-KTP

INGAT 3M+...!!!!

INGAT 3M+...!!!!

KAMPANYE IMUNISASI MR

SEKRETARIAT

Jl. Raya Sumbersuko No.
Desa Labruk Kidul Kec. Sumbersuko
Kabupaten Lumajang

Email :
kimtributari@gmail.com

Kontak Person :
Maya Windhi (082234789500)

TERJEMAHAN

STATISTIC

TRAFFIC KUNJUNGAN


JADWAL HUT RI KE-72

PERSIAPAN KARNAVAL